“Penenama bibit pohon ini kami lakukan di berbagai titik. Pada penanaman ini kami mengambil tema Hijau Bumiku dengan Sedekah Oksigen,” ujarnya.
Sementata itu, Kuwu Pamengkang, Kosasih mengapresiasi kegiatan KKN TBM mahasiswa IAIN Syekh Nurjati Cirebon di desanya yang menanam 1300 pohon tersebut.
BACA JUGA: Makam Pemuda Yatim Piatu di Jamblang Digali, Diotopsi Cari Penyebab Kematian
“Saya ucapakan terima kasih terhadap rekan mahasiswa KKN IAIN Cirebon yang telah bekerjasama dalam penanaman bibit pohon,” ucapnya. (Arif)