Ia berharap, prestasi ini bisa terus didukung semua pihak agar Disdukcapil terus menjadi seperti yang diharapkan Pemerintah Daerah Kabupaten Cirebon dalam memberikan pelayanan prima kepada masyarakat.
BACA JUGA: DTKS Masih Runyam, Adminduk Tak Valid, 172 Ribu Warga Asli Miskin Dicoret
“Jadi sekarang yang saya inginkan adalah masyarakatnya cerdas. Dadi wong Cerbon kudu katon adminduke (Jadi orang Cirebon harus keliatan administrasi kependudukannya), itu moto kita untuk memberikan masyarakat agar cerdas,” tukasnya seraya berharap agar capaian penilaian dalam pelayanan kepada masyarakat tahun depan bisa lebih baik lagi. (Islah)