Pada ajang tersebut, IAIN Cirebon mengirimkan lima peserta di cabang kaligrafi yang terdiri dari tiga peserta untuk hiasan mushaf dan dua peserta untuk cabang naskah.
Selain Abdul Latif, Natasya Khairunnisa dari Jurusan Bimbingan Konseling Islam yang merupakan mahasiswi IAIN Cirebon semester tiga meraih harapan kedua untuk cabang hiasan mushaf pula.
BACA JUGA: WASPADA! Modus Penipuan Baru, Kirim Foto Lewat WA Padahal APK, Saldo Rekening Awas Ludes
Kejuaraan tersebut digabung antara putera dan puteri dengan mengacu pada lomba Kaligrafi Pekan Seni dan Olahraga Nasional (PESONA) yang telah diselenggarakan di Bandung beberapa waktu lalu.***