DPT Pilbup Cirebon, 4 Paslon Berebut 1,7 Juta Suara

SUARA CIREBON – Jumlah Daftar Pemilih Tetap (DPT) pada Pilbup Cirebon atau Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) serentak 2024 di Kabupaten Cirebon sebanyak 1.744.235 pemilih. Jumlah tersebut terdiri dari dari 880.707 pemilih laki-laki dan 863.528 pemilih perempuan.