8. Kawasan Batik Trusmi
Bagi para wisatawan luar kota maupun lokal, kurang lengkap rasanya jika tidak berkunjung ke objek wisata Cirebon Kawasan Batik Trusmi.
Karena, selain kalian dapat membeli maupun memborong batik mega mendung untuk oleh-oleh yang menjadi salah satu ciri khas Cirebon, anda juga bisa menyaksikan langsung bagaimana proses pembuatan batik tersebut di tempat wisata Cirebon Batik Kawasan Trusmi ini.
Bahkan, di tempat wisata Cirebon Kawasan Batik Trusmi, anda juga dapat mencoba kursus membuat batik melalui Sangar Katura di sana.
Anda bisa mendaftarkan diri dan memilih paket kursus yang anda minati saat berkunjung ke tempat wisata Cirebon Kawasan Batik Trusmi.
Selain wisata berbelanja, di tempat wisata Cirebon Kawasan Batik Trusmi juga anda bisa menikmati beberapa kuliner yang ada di sepanjang kawasan tersebut, seperti empal gentong, nasi lengko, nasi jamblang, docang, serta kuliner khas Cirebon lainnya.