“Khususnya, tentu saja di wilayah Cileunyi-Sumedang-Dawuan Majalengka dan sekitarnya,” ungkap Danang bicara soal Tol Cisumdawu ini.
Menanggapi kabar Tol Cisumdawu akan segera bisa digunakan, sejumlah pengguna jalan Cirebon – Bandung sangat menyambut baik informasi tersebut.
“Dengan tuntasnya pembangunan Tol Cisumdawu Seksi 2 dan 3 dan siap dilewati pada perayaan Natal dan Tahun Baru, tentunya sangat membantu kami yang hampir setiap hari menggunakan jalur Cirebon-Bandung, karena perjalanan akan lebih nyaman dan cepat sampai tujuan,” kat Agus Arjito, salah seorang wirausahawan asal Bandung.***
BACA JUGA: Terbongkar, Ini Identitas Pemeran Video Porno di Sofa yang Disebut Selebgram Asal Bali