Mbappe tercatat mengoleksi 8 gol. Messi harus mengakui kekalahan atas Mbappe, dan hanya mengoleksi 7 gol.
Mbappe pun tercatat sebagai top skor Piala Dunia 2022 Qatar, dan berhak memperoleh trofi Golden Shoes atau sepatu emas.
Dengan hattrick saat melawan Argentina, Mbappe menyamai rekor Geoff Hurst, pemain Inggris yang selama lebih dri 50 tahun memegang reor sendirian sebagai pemain yang mencetak hattrick di final Piala Dunia.
BACA JUGA: Deretan Gol Argentina Vs Prancis di Laga Final Piala Dunia 2022 Qatar
Geoff Husrt merupakan penyerang Inggris. Tercatat sebagai pemain yang mencetak hattrick pertama di final Piala Dunia, yang kini disamakan oleh Mbappe.
Geoff Hurst mencetak hattrick saat final melawan Jerman d tahun 1966. Inggris selaku tuan rumah menjadi juara Piala Dunia 1966, dengan skor 4-1, dan 3 gol diantaranya disumbangkan oleh hattrick Geoff Hurst.
BACA JUGA: 7 Fakta Penting Kemenangan Argentina atas Prancis di Final Piala Dunia 2022 Qatar