Menggeser Persija dan PSM Makasar yang ini menjadi runner up dan nomor tiga klasemen sementara BRI Liga 1, dengan sama-sama meraih 44 poin.
Dari 14 laga tak terkalakan, 2 diantaranya berakhir draw atau seri, dan 12 laga berakhir dengan kemenangan Persib atas lawan-lawannya.
Berikut daftar rekor baru yang dicetak Luis Milla dan Persib :
BACA JUGA: Persib Bandung Makin Stabil, Ini Racikan Formasi dan Rotasi Maut Luis Milla Taklukan PSS Sleman
1. Persib Vs Rans Nusantara FC di pekan ke 8, skor 2-1
2. Persib Vs Arema FC, pekan ke 9, skor 2-1
3. Persib Vs Barito Putera, pekan 10, skor 5-2
4. Persib Vs Persik Kediri, pekan ke 11, skor 3-0
5. Persib Vs Persebaya, pekan ke 12, skor 2-1
6. Persib Vs Dewa United, pekan ke 13, skor 1-1
7. Persib Vs PSIS, pekan ke 14, skor 2-1
8. Persib Vs Persita Tangerang, pekan ke 15, skor 1-0
9. Persib Vs Persikabo 1973, pekan ke 16, skor 1-1
10. Persib Vs Persija Jakarta, pekan ke 17, skor 1-0
11. Persib Vs Madura United, pekan ke 19, skor 1-0
12. Persib Vs Borneo FC, pekan ke 20, skor 1-0
13. Persib Vs PSIS, pekan ke 21, skor 3-1
14. Persib Vs PSS Sleman, pekan ke 22, skor 2-0
BACA JUGA: Persib Bandung Berduka, Mantan Pemainnya dan Orang Penting di PSSI, Nugraha Besoes Meninggal Dunia