“Sakarang saya sudah di Sukajadi Pak (Kota Bandung),” tutur Lucky Hakim yang mengaku begitu membaca berita di media online langsung pergi ke Bandung dari rumahnya di Jakarta.
Lucky Hakim menyedot perhatian masyarakat usai mengajukan surat pengunduran diri sebagai Wabup Indramayu.
Usai mengajukan surat pengunduran diri yang ditujukan ke DPRD Indramayu. Lucky Hakim tampaknya memilih berdiam di Jakarta.
BACA JUGA: Video Viral Lucky Hakim Main Gitar, Wabup Indramayy Nyindir Siapa ya
Artis sinetron itu meninggalkan rumah dinasnya di Indramayu, memilih tinggal di Jakarta. Bahkan ia juga sempat membuats ejumlah video selama berada di Jakarta.
Diantara yang sempat viral beredar, ketika Lucky Hakim berbicara di depan wartawan soal alasan dirinya mundur sebagai Wabup Indramayu.
Intinya, Lucky Hakim merasa tahu diri dan tidak enak, menerima gaji dan tunjangan namun tidak bisa bekerja maksimal sebagai Wabup Indramayu.
BACA JUGA: Lucky Hakim Dicari Ridwan Kamil, Ternyata Begini Alasan Wabup Indramayu Mundur