Gil-gol Spanyol di babak kedua dicetak oleh Ferran Torres di menit ke 54. Ini sekaligus menjadi gol keduanya dan mencata brace atau dwigol di pertandingan kontra Kosta Rika.
Gol-gol lain Spanyol dicetak masing-masing oleg Gavi di menit ke 74. Lalu disusul Carlos Soler pada injury time di menit ke 90.
Kemudian pemain senior Alvaro Morata, menutup kemenangan Spanyol dengan skor 7-0, lewat gol yang dicetak pada menit 90+2.
La Furia Roja Spanyol terlalu perkasa untuk Los Ticos Kosa Rika. Spanyol mengalahkan Inggris dalam koleksi gol.
Sebelumnya Inggris menaklukan Iran lewat pesta gol dengan skor 6-2. Spanyol mengoleksi 7 gol dalam satu pertandingan tanpa kebobolan.***
BACA JUGA: Mirip Hantu Terbang, Maskot dan Logo Piala Dunia 2022 Qatar Dirancang Desainer Iran