SUARA CIREBON – Ada 8 tim dari grup A sampai D yang sudah memastikan lolos ke babak 16 besar Piala Dunia 2022 Qatar.
Tim-tim tadi merupakan juara dan runner di grup A sampai D yang telah merampungkan babak penyisihan grup Piala Dunia 2022 Qatar.
Mereka sudah dipastikan loloe ke babak 16 besar. Dan mulai bersiap menghadapi babak berikutnya yang menggunakan sistem Knock Out (KO) atau sistem gugur.
Di babak 16 besar, masing-masing tim memiliki kesempatan 1 kali pertandingan. Jika menang langsung lolos ke babak 8 besar.
Sebaliknya jika kalah, otomatis langsung tersingkir dari perhelatan Piala Dunia 2022 Qatar.
Sesuai aturan, juara grup A akan berhadapan dengan runner up Grup B. Kemudian juara Grup C akan berhadapan dengan runner up Grup D.
BACA JUGA: 33 Provinsi Sudah Umumkan UMP 2023