1. Imlek 22 Januari 2023 (Imlek 2574)
2. Cap go me 5 Februari 2023
3. Ceng Beng atau Ziarah Kubur 5 April 2023 untuk menghormati dan mengingat jasa leluhur.
4. Hari Bakcang atau Duan Wu Jie. Festival Lomba Perahu Naga tanggal 22 Juni 2023.
Hari bakcang ini memperingati pengorbanan sastrawan Tiongkok bernama Qu Yuan (Hanzi: 屈原) (339 SM – 277 SM) adalah seorang menteri negara Chu (Hanzi: 楚) di Zaman Negara-negara berperang.
Ia adalah seorang pejabat yang berbakat dan setia pada negaranya. Banyak memberikan ide untuk memajukan negara Chu, bersatu dengan negara Qi (齊) untuk memerangi negara Qin (秦).
Namun sayang, ia dikritik oleh keluarga raja yang tidak senang padanya yang berakhir pada pengusirannya dari ibu kota negara Chu.
Ia yang sedih karena kecemasannya akan masa depan negara Chu kemudian bunuh diri dengan melompat ke sungai Miluo. Ini tercatat dalam buku sejarah Shi Ji.
BACA JUGA: Tiap Imlek Masyarakat Tionghoa Kenang Jasa Gus Dur, Keppres yang Sangat Bersejarah