Selasa, Januari 13, 2026
No Result
View All Result
  • Cirebon
  • Indramayu
  • Majalengka
  • Kuningan
  • Jawa Barat
  • Olahraga
  • Nasional
  • Hiburan
  • Politik
  • Ngikik
  • Cirebon
  • Indramayu
  • Majalengka
  • Kuningan
  • Jawa Barat
  • Olahraga
  • Nasional
  • Hiburan
  • Politik
  • Ngikik
  • Pilihan Redaksi
  • Jawa Barat
  • Nasional
  • Ngikik
  • Opini
  • Politik
  • Cirebon
  • Indramayu
  • Majalengka
  • Kuningan
Home Berita Utama

Piutang RSUD Gunung Jati Jadi Temuan BPK-RI, Komisi III Kota Cirebon Gelar Rapat Koordinasi Tertutup

Muhammad Surya by Muhammad Surya
Selasa, 13 Januari 2026
in Berita Utama, Cirebon
Reading Time: 3 mins read
A A
Piutang RSUD Gunung Jati Jadi Temuan BPK-RI, Komisi III Kota Cirebon Gelar Rapat Koordinasi Tertutup

Halaman depan RSUD Gunung Jati Kota Cirebon.* (Foto: Surya/Suara Cirebon)

Share on FacebookShare on TwitterShare on WhatsAppShare on Telegram

SUARA CIREBON – Piutang RSUD Gunung Jati Kota Cirebon menjadi temuan Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) RI yang harus segera diselesaikan.

Hal itu mengemuka pada rapat koordinasi Komisi III DPRD Kota Cirebon dengan jajaran Dinas Kesehatan Kota Cirebon dalam rangka evaluasi dan motivasi pelayanan kesehatan, yang berlangsung tertutup.

Selain persoalan piutang, rapat tertutup itu membahas sejumlah hal termasuk RSUD Gunung Jati Kota Cirebon ditekankan untuk senantiasa memberikan pelayanan prima kepada masyarakat tanpa terhambat oleh kendala administratif maupun keuangan.

Ketua Komisi III DPRD Kota Cirebon Yusuf, menyampaikan, hasil rapat koordinasi tertutup itu, menggarisbawahi beberapa poin penting yang harus dievaluasi RSUD Gunung Jati Cirebon.

Berita Terkait

Kota Cirebon Masuk Fase Cuaca Ekstrem

Kota Cirebon Masuk Fase Cuaca Ekstrem

Selasa, 13 Januari 2026
Fasum-Fasos Perumahan Arum Sari Resmi Tercatat di Aset Pemerintah Daerah, Masyarakat Gelar Syukuran

Fasum-Fasos Perumahan Arum Sari Resmi Tercatat di Aset Pemerintah Daerah, Masyarakat Gelar Syukuran

Senin, 12 Januari 2026
Peristiwa Kebakaran di Kabupaten Cirebon Tahun 2025 Turun Signifikan

Peristiwa Kebakaran di Kabupaten Cirebon Tahun 2025 Turun Signifikan

Senin, 12 Januari 2026
Soroti Mini Zoo Plangon, Komisi III DPRD Kabupaten Cirebon segera Panggil Pengelola dan Pihak Terkait

Soroti Mini Zoo Plangon, Komisi III DPRD Kabupaten Cirebon segera Panggil Pengelola dan Pihak Terkait

Senin, 12 Januari 2026

Poin penting yang menjadi catatan Komisi III untuk RSUD Gunung Jati Cirebon, di antaranya, harus pelayanan prima dan humanis, penguatan komunikasi dan kolaborasi, kesejahteraan karyawan, dan penyelesaian masalah piutang.

Menurut Yusuf, pelayanan yang paling utama dapat dilihat pada pelayanan pasien oleh petugas kesehatan RSUD Gunung Jati yang harus prima dan humanis.

“Komisi III memotivasi RSUD Gunung Jati agar lebih prima dan humanis dalam melayani masyarakat, mengingat posisinya strategis sebagai pusat rujukan kesehatan daerah,” kata Yusuf, Senin, 12 Januari 2026.

Terkait penguatan komunikasi dan kolaborasi, Yusuf menyebut, manajemen RSUD Gunung Jati Cirebon diminta untuk memperkuat komunikasi dengan berbagai pihak, termasuk Dewan Pengawas, Inspektorat, serta dinas terkait lainnya dalam pengelolaan administrasi dan keuangan.

Sementara soal kesejahteraan karyawan, manajemen rumah sakit juga diingatkan untuk memperhatikan 1.600 karyawan yang bertugas. Keseimbangan antara pengelolaan internal dan pelayanan publik menjadi kunci keberhasilan operasional rumah sakit.

Persoalan yang paling krusial, yakni perenyelesaian masalah piutang lama yang dihadapi rumah sakit, Komisi III berkomitmen untuk menjembatani komunikasi dengan saluran-saluran terkait agar hambatan tersebut tidak mengganggu kualitas layanan pasien.

“Kami di Komisi III mencoba untuk menjembatani agar kanal-kanal komunikasi tidak tersumbat. Intinya, kami mendorong dan memotivasi agar RSUD Gunung Jati tetap prima dan humanis, baik secara internal maupun dalam melayani masyarakat,” ujar Yusuf.

Komisi III berharap skema penyelesaian kendala keuangan dapat berjalan efektif dan sesuai harapan, sehingga RSUD Gunung Jati dapat terus fokus pada misi utamanya dalam meningkatkan derajat kesehatan masyarakat.

Sementara itu Direktur RSUD Gunung Jati Cirebon Katibi menyampaikan, pertemuan ini difokuskan pada pendalaman progres penyelesaian piutang rumah sakit serta tindak lanjut atas temuan Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) RI.

Katibi menyebutkan, dalam pertemuan tersebut, pihaknya bersama tim, menyampaikan beberapa poin utama, di antaranya, tindak lanjut temuan BPK, pengurangan nilai utang/piutang, mekanisme cicilan dan fasilitasi dengan pihak ketiga.

Terkait tindak lanjut temuan BPK, Katibi menyampaikan, pertemuan membahas detail progres pengembalian atas temuan BPK terkait proyek pembangunan serta pengadaan barang dan jasa pada tahun anggaran 2021 dan 2022.

Kemudian untuk pengurangan nilai utang/piutang secara kualitatif, pihak rumah sakit melaporkan adanya tren positif dalam penyelesaian kewajiban keuangan.

“Melalui langkah tindak lanjut yang dilakukan secara berkala, akumulasi nilai utang dilaporkan terus berkurang,” jelasnya.

Sedangkan untuk mekanisme cicilan, RSUD Gunung Jati telah mulai melakukan pembayaran (mencicil) terhadap kewajiban, selama beberapa bulan terakhir. Manajemen berkomitmen untuk mengintensifkan kemampuan angsuran agar penyelesaian dapat dilakukan lebih cepat.

Mengenai, fasilitasi dengan pihak ketiga dan temuan pembangunan, lanjut Katibi, manajemen RSUD terus berkoordinasi dan memfasilitasi proses pembayaran dari pihak penyedia atau pelaksana proyek, mengingat hal tersebut merupakan kewajiban dari pihak ketiga yang bersangkutan.

“Kami terus berupaya mengintensifkan proses ini agar kemampuan mengangsur bisa lebih besar dan progresnya semakin baik dari waktu ke waktu,” ujarnya.

Melalui koordinasi ini, diharapkan tata kelola keuangan RSUD Gunung Jati semakin transparan dan akuntabel, sehingga fokus pelayanan kesehatan kepada masyarakat tetap terjaga dengan optimal.***

Simak update berita dan artikel lainnya dari kami di Google News Suara Cirebon dan bergabung di Grup Telegram dengan cara klik link Suara Cirebon Update, kemudian join.

Tags: BPK RICirebonDPRD Kota CirebonKota CirebonRapatRapat di CirebonRapat KoordinasiRSUD Gunung Jati
Muhammad Surya

Muhammad Surya

Berita Terkait

Kota Cirebon Masuk Fase Cuaca Ekstrem
Berita Utama

Kota Cirebon Masuk Fase Cuaca Ekstrem

by Muhammad Surya
Selasa, 13 Januari 2026
Fasum-Fasos Perumahan Arum Sari Resmi Tercatat di Aset Pemerintah Daerah, Masyarakat Gelar Syukuran
Cirebon

Fasum-Fasos Perumahan Arum Sari Resmi Tercatat di Aset Pemerintah Daerah, Masyarakat Gelar Syukuran

by Vicky Sugiarto
Senin, 12 Januari 2026
Peristiwa Kebakaran di Kabupaten Cirebon Tahun 2025 Turun Signifikan
Cirebon

Peristiwa Kebakaran di Kabupaten Cirebon Tahun 2025 Turun Signifikan

by Islahuddin
Senin, 12 Januari 2026
Load More
  • Trending
  • Comments
  • Latest
6 Cara Mengatasi Komputer No Signal, Gampang Banget

6 Cara Mengatasi Komputer No Signal, Gampang Banget

Selasa, 17 Januari 2023
Tembuluk Biji Kelapa Muda Ternyata Bisa Turunkan Kadar Gula, Obat Kencing Manis atau Diabetes

Tembuluk Biji Kelapa Muda Ternyata Bisa Turunkan Kadar Gula, Obat Kencing Manis atau Diabetes

Jumat, 5 Mei 2023
Miraclein, Februari 2023 Penuh Keajaiban, Terjadi Setiap 823 Tahun, Beruntung Kita Mengalaminya

Miraclein, Februari 2023 Penuh Keajaiban, Terjadi Setiap 823 Tahun, Beruntung Kita Mengalaminya

Selasa, 24 Januari 2023
Tempat Beli Durian di Majalengka, Panduan Lengkap, Lokasi, Harga, dan Varietas Unggulan

Tempat Beli Durian di Majalengka, Panduan Lengkap, Lokasi, Harga, dan Varietas Unggulan

Sabtu, 28 Desember 2024

Forum OSIS Jabar Gelar FOJB X Reduction

Banjir di Cirebon, Pebedilan, Pangenan, dan Gebang Tergenang, 1.300 Warga Desa Melakasari Mengungsi

Banjir di Cirebon, Pebedilan, Pangenan, dan Gebang Tergenang, 1.300 Warga Desa Melakasari Mengungsi

LINK TAYANGAN ULANG Preman Pensiun 7 Episode 43, Agus dan Yayat Intai Penghianat, HP Ajun Dijambret Oo

LINK TAYANGAN ULANG Preman Pensiun 7 Episode 43, Agus dan Yayat Intai Penghianat, HP Ajun Dijambret Oo

Dijerat Dugaan Kasus Pajak, Jubir Paslon AMIN Ditangkap Kejaksaan

Dijerat Dugaan Kasus Pajak, Jubir Paslon AMIN Ditangkap Kejaksaan

Kota Cirebon Masuk Fase Cuaca Ekstrem

Kota Cirebon Masuk Fase Cuaca Ekstrem

Selasa, 13 Januari 2026
Piutang RSUD Gunung Jati Jadi Temuan BPK-RI, Komisi III Kota Cirebon Gelar Rapat Koordinasi Tertutup

Piutang RSUD Gunung Jati Jadi Temuan BPK-RI, Komisi III Kota Cirebon Gelar Rapat Koordinasi Tertutup

Selasa, 13 Januari 2026
Fasum-Fasos Perumahan Arum Sari Resmi Tercatat di Aset Pemerintah Daerah, Masyarakat Gelar Syukuran

Fasum-Fasos Perumahan Arum Sari Resmi Tercatat di Aset Pemerintah Daerah, Masyarakat Gelar Syukuran

Senin, 12 Januari 2026
Peristiwa Kebakaran di Kabupaten Cirebon Tahun 2025 Turun Signifikan

Peristiwa Kebakaran di Kabupaten Cirebon Tahun 2025 Turun Signifikan

Senin, 12 Januari 2026
Currently Playing

USAHA JUALAN ANEKA BUBUR, OZET PER HARI TEMBUS RP.3 JUTA

USAHA JUALAN ANEKA BUBUR, OZET PER HARI TEMBUS RP.3 JUTA

00:03:19

MENGINTIP PRODUKSI BOTOK ROTI, LARIS MANIS SAAT RAMADAN, OMZET HITUNG SENDIRI...!!

00:09:53

TUKAR SAMPAH JADI EMAS DI BANK SAMPAH DEWI SRI CIREBON

00:12:45

PELUANG USAHA, BUKA TOKO BAKO TINGWEK, MODAL AWAL 700 RIBU, BISA BELI RUMAH 700 JUTA DAN UMROH

00:14:51

Tanam Mangrove untuk Cegah Abrasi, Penghasilan Meningkat hingga Rp.1 Milar dan Jadi Desa Wisata

00:08:44

HASILKAN PUNDI-PUNDI RUPIAH, NIAT AWAL LESTARIKAN BUDAYA CIREBON

00:07:00

AWALNYA COBA-COBA, KINI SUKSES TANAM SORGUM 2 HEKTAR DI LAHAN KURANG PRODUKTIF

00:08:51

Ikuti kami

Kategori

  • Cirebon
  • Indramayu
  • Majalengka
  • Kuningan
  • Jawa Barat
  • Olahraga
  • Nasional
  • Hiburan
  • Politik
  • Ngikik

Jaringan

  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Tems of Service
  • Privacy Policy
  • Info Iklan
  • Kontak

© 2024 Suara Cirebon - Berita Cirebon terkini hari ini.

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In
No Result
View All Result
  • Cirebon
  • Indramayu
  • Majalengka
  • Kuningan
  • Jawa Barat
  • Olahraga
  • Nasional
  • Hiburan
  • Politik
  • Ngikik

© 2024 Suara Cirebon - Berita Cirebon terkini hari ini.